Kapasitas Asrama Santri Dayah Babussalam Hampir Melebihi

Gambar Keadaan musalla atas putra Aceh Utara - Dayah Babussalam Al-Hanafiyyah Matangkuli kabupaten Aceh Utara merupakan salah satu Da...

Gambar Keadaan musalla atas putra

Aceh Utara - Dayah Babussalam Al-Hanafiyyah Matangkuli kabupaten Aceh Utara merupakan salah satu Dayah yang paling banyak diminati oleh Santri baru Tahun ini.
Baca Juga : Dayah Babussalam Al-Hanafiyyah Matangkuli terima 300 Santri Baru

Banyak santri yang mendaftar mulai sebelum ramadhan sampai sekarang lni. sehigga asrama yang disediakan untuk santri Mondok tidak muat. 

Kebanyakan santri yang mendaftar ialah santri yang baru lulusan SD atau sederajat yang bercita-
cita menjadi ulama untuk masa depan. 
Gambar Keadaan musalla bawah putra

Kamar asrama yang ukuran luasnya hanya 32 mete yang biasa berkapasitas 12 santri sekarang sudah dihuni oleh 20 santri.

Salah satu peraturan yang diberikan oleh seksi asrama untuk santri Baru ialah tidak boleh membawa lemari yang pebarnya diatas 80 cm,  ini bertujuan untuk bisa menampung santri lain di dalam kamar asrama. 
Gambar Keadaan balai tempat mengaji putra

Musallapun tidak bisa menampung santri shalat lagi sehingga tempat shalat harus dibuat 3 tempat yaitu Musalla atas dan mussala bawah serta balai yang biasanya digunakam untuk mengaji. 

Santri yang mondok hingga saat ini sudah melebihi 1700 santri dengan 800 santri putra dan 900   santri putri. (Kia)
Lokasi: Blang, Matangkuli, Kabupaten Aceh Utara, Aceh 24386, Indonesia

Related

Santri 2593841356304822545

Posting Komentar

emo-but-icon

Pendiri Dayah Babussalam

Pendiri Dayah Babussalam
Tgk. H. Hanafi (Abi Matangkeh)

Tgk H Sirajuddin, Pimpinan

Tgk H Sirajuddin, Pimpinan

Visi Misi Dayah Babussalam

Visi Misi Dayah Babussalam

Terbaru

Terpopuler

Comments

Meu Ulang Kitab

Meu Ulang Kitab
Meu Ulang Kitab

Pembukaan Lomba Pidato

item